Tinompo – Suka cita damai Natal begitu terasa pada jemaat Gereja Bukit Zaitun Tinompo dalam pelaksanaan ibadah Natal pertama 25 Desember 2022, Minggu, 25/12/2022.
Pelaksanaan ibadah Natal yang dilangsukan mulai pukul 9.00 – 10.30 WIB dipimpin langsung oleh Pendeta L. Marampali S. Th sekaligus dirangkaikan dengan peneguhan sidi.
Pelaksanaan ibadah yang bertemakan : Maka Pulanglah Mereka ke Negerinya Melalui Jalan Lain. Natal tersebut di hadiri sekitar dua ratus lebih anggota jemaat.
Komentar